10 Universitas Terbaik 2011


Bagi anda yang mau untuk sekolah di luar negeri anda pastinya harus mengetahui beberapa universitas - universitas yang ada di luar sana .Kali ini admin akan memberi informasi tentang universitas negeri yang boleh dibilang terbaik di dunia. Sekarang reputasi universitas pada Maret 2011 boleh dibilang mengalami perubahan .
Berikut 10 universitas terbaik di dunia:
1.Universitas Harvard
Universitas Swasta ini terletak di Cambridge,Massachusetts,Amerika Serikat.Universitas yang berdiri pada tanggal 8 September 1636 ini merupakan yang tertua di Amerika Serikat.
Fakultas dalam universitas ini yaitu:
Harvard Faculty of Arts and Sciences
Harvard Graduate School of Arts and Sciences
Harvard Division of Continuing Education
Harvard Medical School
Harvard Divinity School
Harvard Law School
Harvard Business School
Harvard Graduate School of Design
Harvard Graduate School of Education
Harvard School of Public Health     
Kennedy School of Government

2.MIT ( Massachusetts Institute of Technology)   
Universitas yang berada di Cambridge,Massachusetts tepat berada di sebrang sungai Charles.Didirikan tahun 1861.Maaf kami tidak menemukan artikel yang menerangkan fakultas dari universitas ini.

3.Universitas Cambridge 
Universitas ini merupakan Universitas yang memiliki tingkat kedisiplinan yang tinggi karen persyaratan masuknya sangat ketat .Universitas ini terletak di Inggris.Menurut Sumber ada 6 bidang studi di dalam universitas Cambridge
  6 bidang itu yaitu:
Seni dan Humaniora
Ilmu Biologi
Klinik Kedokteran
Humaniora dan Ilmu Sosial
Ilmu Pengetahuan Fisika
Teknologi  

4.Universitas California,Berkeley
Berada di teluk San Fransisco di Berkeley,California,Amerika Serikat.Didirikan pada tahun 1868.

5.Universitas Stanford
Terletak di dekat kota Palo Alto,California,Amerika Serikat 
Beberapa Fakultas:
Teknik
Hukum
Kedokteran 
Pendidikan 
Bisnis 
Ilmu Bumi
Humaniora 
Sains

6.Universitas Oxford
Terletak di Oxford Inggris.Merupakan universitas yang selektif.

7.Universitas Princeton
Terletak di New Jersey,Amerika Serikat.

8.Universitas Tokyo
Terletak di Jepang merupakan satu-satunya universitas Asia yang masuk 10  besar.

9.Universitas Yale
Terletak di New Haven ,Connecticut ,Amerika Serikat


10.California Institute of Technology
Terletak di Pasadena,California,Amerika Serikat.

0 komentar:

Posting Komentar

Gimana menurut kamu? Kasih pendapat kamu tentang postingan ini jangan cuma dibaca aja dan yg penting NO SARA. Komentar berbau SARA akan segera dihapus :)